Jumat, 10 Mei 2013


Antre BBM Kendaraan Mengular Sepanjang Jalan
Sumberagung-Plosoklaten-Kab. Kediri. Kelangkaan bahan bakar minyak (BBM) semkin parah. Untuk mendapatkan BBM seperti solar dan premium para pembeli khususnya roda dua dan roda empat terpaksa antre berjam-jam di SPBU Sumberagung, Kecamatan Plosoklaten, Kabupaten Kediri, Jumat (26/4).
Ada sopir truk yang terpaksa tidur di dalam truk agar antreannya tidak diserobot oleh kendaraan lain. Antrean yang terjadi di SPBU Sumberagung tidak hanya dipenuhi oleh kendaraan roda empat namun juga kendaraan roda dua.
Berita Oleh: Dwi Cahyaning Wulan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar